Gini Ratio Indonesia 2021

Rasio Gini atau indeks Gini merupakan satu angka yang menggambarkan ketimpangan dalam suatu masyarakat. Makin besar angka rasio Gini G maka makin timpang, makin terjadi kesenjangan di masyarakat tersebut, makin buruk. Publikasi terbaru BPS, pada bulan Juli 2021, menyatakan rasio Gini Indonesia adalah G = 0,384. Angka G = 0,384 itu baik atau buruk? Angka …

Mengurangi Kesenjangan: Lorenz, Gini, Palma, dan Paman

Tujuan paling penting ke-10 di seluruh dunia adalah: mengurangi kesenjangan. SDG, sustainable development goals, ke-10 adalah reduced inequality – mengurangi ketimpangan. Meski secara urutan menempati posisi 10, mengurangi kesenjangan, adalah prioritas pertama. Seluruh kemajuan peradaban manusia menjadi berarti bila dibarengi dengan pengurangan ketimpangan. Sekilas, bisa kita lihat pada peta di atas bahwa warna merah mendominasi …

Ketimpangan Ekonomi: Rasio Gini

Kita harus lebih sabar. Kesenjangan ekonomi di Indonesia makin melebar. Ketimpangan ekonomi makin menganga. Perbedaan miskin dan kaya makin jauh. Berita terbaru menyatakan rasio Gini = 0,385. Yang makin timpang dibanding tahun sebelumnya yaitu 0,381 (tahun 2019). Padahal target Bu Menteri adalah hendak menurunkan rasio Gini. Yang terjadi justru naiknya kesenjangan. Makna Ketimpangan Kita memerlukan …

Ketimpangan Kekayaan Parah

Ketimpangan di dunia makin parah. Di Indonesia juga. Meski rata-rata kesejahteraan meningkat tapi kesenjangan makin melebar. Itu berbahaya. Kita butuh solusi. Di negara maju semacam Amerika berulang kali terjadi ketimpangan. Hal ini wajar terjadi karena adanya orang-orang super kaya baru. Misal kekayaan perusahaan Apple tentu menyebabkan ketimpangan. Begitu juga Amazon, Google, Facebook, dan lain-lain. Timpang …

Ketimpangan APBN 2020

Sudah timpang makin timpang. Dengan pandemi maka nilai ketimpangan APBN 2020 makin timpang. Tanpa pandemi sudah timpang apalagi sekarang. Nilai ketimpangan Indonesia n = 2,23 beresiko makin timpang. Rasio Gini yang sedikit menanjak dari G = 0,380 menjadi G = 0,381 perlu diwaspadai. G = 0,380 setara dengan nilai ketimpangan n = 2,22. Ini lebih …

Menurunkan Rasio Gini dan Nilai Ketimpangan

Distribusi kekayaan merupakan masalah pelik dari dulu. Nilai ketimpangan Indonesia adalah 2,2 lebih timpang dari kurva kuadrat. Ini masalah yang perlu kita cari solusi. Rasio Gini G = 0,38 untuk pendapatan. Sedangkan G = 0,83 untuk distribusi kekayaan yang lebih timpang dari kurva Lorenz pangkat 10 – bukan hanya kuadrat atau kubik. Secara umum di …

Memperbaiki Rasio Gini: Entaskan Kemiskinan

Mudah saja. Entaskan kemiskinan maka selesai semua masalah. Tepatnya hampir semua masalah terselesaikan. Sebagian besar masalah tuntas dengan mengentaskan kemiskinan. Sesederhana itu. Prakteknya tidak sederhana. Rasio Gini Indonesia di kisaran 0,38. Banyak orang menilai G = 0,38 ini cukup bagus. Menurut saya beda. G = 0,38 maka n = (1 + 0,38)/(1 – 0,38) = …

Derajat Ketimpangan Ekonomi: Dari Kurva Lorenz ke Rasio Gini

Saya kagum dengan kurva Lorenz yang menggambarkan dengan baik sebaran ekonomi dari suatu populasi – kekayaan, pendapatan, pengeluaran dan lainnya. Kemudian menjadi satu angka pasti menjadi index Gini – rasio Gini – yang menggambarkan tingkat ketimpangan ekonomi. Metode menghitung rasio Gini juga mudah bisa hanya dengan relatif mean of difference dari sebarang data. Tanpa harus …

Kesenjangan Ekonomi RI Lebih dari Timor

Apakah ada rasa malu ketika kesenjangan ekonomi di Indonesia jauh lebih parah dari Timor Leste yang baru merdeka dari Indonesia? Kesenjangan ekonomi diukur dengan rasio Gini. Indonesia G = 0,833 sedangkan Timor Leste G = 0,565. Nilai G makin besar menunjukkan makin timpang tingkat ekonominya. Makin tidak merata kekayaan di negara tersebut. Nilai G maksimal …

Kesenjangan Ekonomi RI – Ngeri GINI

Pandemi jelas saja kondisi ekonomi makin ngeri. Tapi seberapa ngeri? Ngeri GINI. Rasio GINI memberi kita banyak informasi. Dengan mengolah index Gini kita memperoleh banyak informasi ekonomi negeri ini. 10% orang terkaya di Indonesia menguasai aset 600 juta kali dari 10% orang termiskin di Indonesia. Bukan 600 juta lebih banyak. Tapi 600 juta kali, lebih …